20 March 2013

Sop Iga Sapi



Bahan:

750 gram iga sapi
2 buah wortel potong tebal
4 buah kentang ukuran kecil, potong dadu
3 batang daun bawang, cincang

Bumbu I:

2 dua ruas jari  jahe, dikeprek
2 ruas jari kayu manis
2 buah pekak
4 butir kapulaga
2 butir kaldu blok
1/4 buah pala, dikeprek
garam dan gula secukupnya sesuai selera

Bumbu yang dihalusakan
8 buah bawang putih
5 buah bawang merah
¼ sendok the merica

Cara Membuat:
  1. Rebus tulang iga dengan api sedang hinga matang dan empuk
  2. Masukkan bumbu I ke dalam rebusan iga, dan rebus kembali selama 60 - 90 menit hingga daging empuk
  3. Bumbu halus ditumis hingga harum.
  4. Masukkan wortel dan kentang ke dalam tumisan hingga layu.
  5. Masukkan wortel dan kentang ke dalam rebusan iga, dan masak kembali setidaknya 10 - 15 menit.

0 comments:

Post a Comment